Halo semuanya.... saya Nur Malinda, biasa disapa dengan malinda, saya suka menulis dan semua hal yang berbau korea dan YG Entertaiment, saya selalu bermimpi dengan suka menulis bahwa saya bisa berbagi cerita mengenai traveler muslim dalam imajinasi saya.
Rabu, 30 Oktober 2024
Menampilkan sikap positif terhadap isi alinea dan pokok pikiran pembukaan UUD negara republik indonesia tahun 1945 (TIA ARISKA DEVI)
Jumat, 25 Oktober 2024
MENGIMANI HARI AKHIR (NINDY KIRANA)
A.DALIL TENTANG HARI AKHIR DAN MACAM MACAMNYA
1.Pengertian iman kepada hari akhir
Iman menurut bahasa adalah percaya,menyakini.hari akhir adalah hari seluruh semesta,termasuk orang- orang,hewan,tumbuhan,akan mengalami kehancuran,dan kehancuran tersebut sudah di tentukan oleh Allah.Swt.
Mengimani hari akhir termasuk rukun iman yang kelima.sebagai orang yang beriman,harus yakin dengan ketetapan-ketetapan yang Allah dan rasul-Nya kabarkan kepada kita dengan mempercayai bahwa hari akhir benar-benar akan terjadi.Tugas kita sebagai seorang muslim,yaitu harus tetap menjaga keyakinan akan adanya hari akhir tersebut walaupun tidak tahu kapan hari itu terjadi.
Kehidupan yang kita jalani sekarang ini bersifat fana.Oleh karena itu,kita sebagai manusia hendaknya melakukan hal-hal yang di perintahkan oleh Allah dan rasul-Nya,bukan melakukan larangan-larangan.Semua yang kita lakukan akan diminta pertangunggjawaban di akhirat kelak.Ketika seorang hamba melakukan banyak kebaikan,pahala atau ganjaran yang ia dapatkan di akhirat nanti.
Ada beberapa tanggapan manusia terhadap hari akhir
a.Golongan yang ingkar
Golongan yang ingkar adalah kelompok manusia yang meyakini bahwa hari akhir atau hari kiamat itu tidak ada.Mereka yakin bahwa kehidupan hanya ada satu kali.Artinya mereka percaya bahwa tidak ada kehidupan setelah kematian.
b.Golongan yang percaya reikarnasi
Reikarnasi adalah suatu kepercayaan seseorang adanya penjelmaan roh manusia yang telah mati dalam wujud semula atau wujud lain.Penjelmaan ini diwujudkan dengan bentuk fisik manusia itu sendiri atau bentuk lain.
Rabu, 28 Agustus 2024
Pembukaan UUD NRI 1945
- Memahami Makna Alinea Pembukaan UUD 1945
Rabu, 21 Agustus 2024
HAKIKAT PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA DAN PANDANGAN HIDUP BANGSA
Sabtu, 17 Februari 2024
KOPERASI SEKOLAH
KOPERASI SEKOLAH
Koperasi sekolah merupakan koperasi yang anggota- anggotanya terdiri atas siswa sekolah . Koperasi sekolah merupakan jenis usaha yang di dirikan , dimiliki, dan di kelola oleh siswa siswa sekolah untuk memenuhi kebutuhan sekolah .
Usaha koperasi sekolah meliputi usaha pertokoan ,kantin , simpan pinjam, buku pelajaran, pakaian seragam,dan pakaian olah raga. Koperasi sekolah didasarkan pada asas dan sendi perkoperasian, yaitu undang- undang Nomor 25 tahun 1992, diantaranya tentang lapangan usaha Bab III pasal 43 No 1 yang berbunyi ; Usaha koperasi adalah usaha yang berkaitan langsung dengan kepentingan anggota untuk meningkatkan usaha dan kesejahteraan anggota.Modal koperasi terdiri atas modal sendiri dan modal pinjaman .
Struktur organisasi koperasi sekolah tidak jauh berbeda dengan koperasi pada umumnya.Salah satu kesamaan yang penting antara keduanya adalah kekuasaan tertinggi terletak pada rapat anggota .Koperasi sekolah dapat di selenggarakan di setiap sekolah .
Langkah-langkah untuk mendirikan koperasi sekolah di antaranya sebagai berikut .
1.Pertemuan persiapan antara guru dengan murid untuk menentukan ide pembentukan koperasi sekolah.
2.Rapat persiapan untuk menentukan jenis kegiatan, permodalan, pengelolaan, perizinan,dan sebagainya.
3.Rapat pembentukan koperasi dihadiri oleh siswa ,guru,kepala sekolah,wakil dari Depdikbud, serta wakil dari kantor koperasi setempat.
4.Setelah anggaran dasar disusun dan disetujui pengurus terbentuk ,dan sumber permodalan jelas , langkah selanjutnya adalah mengajukan surat permohonan pengakuan kepada kantor koperasi .
Selasa, 06 Februari 2024
PENGARUH INTERNET TERHADAP REMAJA
PENGARUH INTERNET TERHADAP REMAJA
Internet telah banyak membantu manusia dalam segala unsur kehidupan sehingga internet mempunyai andil penuh dalam kehidupan sosial.Dengan internet,apapun dapat kita lakukan, baik hal positif maupun negatif.Sebagai media komunikasi,internet dapat digunakan untuk berkomunikasi dengan pengguna lainnya diseluruh dunia.Pengguna internet saat ini terus meningkat dan bertambah setiap hari.Internet dikalangan remaja saat ini menjadi salah satu kebutuhan pokok,namun tidak semua remaja menggunakan internet dengan baik dan benar.Banyak juga yang menyalahgunakan internet.
Internet memiliki dampak positif dan negatif. Jika digunakan dengan benar dan baik,internet dapat menjadi sarana penyaluran kretivitas remaja.Tidak sedikit remaja menggunakan internet untuk lebih produktif,seperti membuat konten kreatif,membuat desain atau komik, menampilkan kemampuan bernyanyi,akting dan lain lain.Selain itu,banyak siswa yang mendapatkan ilmu dengan bantuan internet.Bahkan,tugas tugas sekolah pun kini terasa lebih mudah dengan mencarinya diinternet.Tidak bisa dimungkiri adanya internet memberikan pengaruh kepada pelajar.Ada pengaruh positif,tetapi ada juga pengruh negatif internet, bagaikan mata uang dengan dua sisi,bergantung pada bagaimana kita menghadapinya.
Selain dampak positif, internet juga memiliki dampak negatif.Sudah banyak remaja yang kecanduan internet.Sebagian besar menggunakan internet untuk halhal yang tidak semestinya,misalnya berinteraksi dengan orang yang tidak di kenal,mengakseskan konten pornografi,cyberbullying dan cybervictim,game onlien tanpa kenal waktu, dan lain nya.Kecanduan internet juga menjadi hal yang buruk karena remaja menjadi lupa tugas sekolah,pekerjaan, ibadah,dan malas untuk membantu orang tua.hal lain yang harus diwaspadai adalah penerimaan informasi yang salah dari internet.Makin mudah mengakses internet,makin mudah pula mendapatkan informasiyang diinginkan.Akan tetapi,remaja harus dapat menyaring informasi yang diterima.Jangan menelan mentah mentah setiap informasi yang di baca.Remaja harus memiliki wawasan yang luas sehingga tidak mudah termakan berita bohong atau hoaks.
Keberadaan internet saat ini memang tidak bisa dihindari.Banyak pengaruh positif dari internet,tetapi banyak juga pengaruh negatifnya.Oleh sebab itu,pengguna internet harus mampu menyikapi secara tepat dan benar.Remaja sebagai pengguna interner terbanyak,perlu mendapat kan perhatian lebih dari pemerintah dan orang tua agar dapat menghindari atau mengurangi dampak buruk dari pengguna internet.Dengan begitu,diharapkan internet dapat memberikan lebih banyak
Sabtu, 03 Februari 2024
ADAPTASI PRILAKU
ADAPTASI PERILAKU
Akhlak pergaulan remaja islami
A. Remaja dan Pergaulannya ...
-
Member Babymonster Tercantik dalam MV Batter Up (My Versi) Halo sobat parmin semuanya...,parmin mau update nih guys tentang Babymon...
-
BEKERJA DENGAN DATA DAN MODEL KOMPUTASI A Bekerja Dengan Data Ketika bekerja menambahkan data,pengguna,baik secara sen...