PENGARUH INTERNET TERHADAP REMAJA
Internet telah banyak membantu manusia dalam segala unsur kehidupan sehingga internet mempunyai andil penuh dalam kehidupan sosial.Dengan internet,apapun dapat kita lakukan, baik hal positif maupun negatif.Sebagai media komunikasi,internet dapat digunakan untuk berkomunikasi dengan pengguna lainnya diseluruh dunia.Pengguna internet saat ini terus meningkat dan bertambah setiap hari.Internet dikalangan remaja saat ini menjadi salah satu kebutuhan pokok,namun tidak semua remaja menggunakan internet dengan baik dan benar.Banyak juga yang menyalahgunakan internet.
Internet memiliki dampak positif dan negatif. Jika digunakan dengan benar dan baik,internet dapat menjadi sarana penyaluran kretivitas remaja.Tidak sedikit remaja menggunakan internet untuk lebih produktif,seperti membuat konten kreatif,membuat desain atau komik, menampilkan kemampuan bernyanyi,akting dan lain lain.Selain itu,banyak siswa yang mendapatkan ilmu dengan bantuan internet.Bahkan,tugas tugas sekolah pun kini terasa lebih mudah dengan mencarinya diinternet.Tidak bisa dimungkiri adanya internet memberikan pengaruh kepada pelajar.Ada pengaruh positif,tetapi ada juga pengruh negatif internet, bagaikan mata uang dengan dua sisi,bergantung pada bagaimana kita menghadapinya.
Selain dampak positif, internet juga memiliki dampak negatif.Sudah banyak remaja yang kecanduan internet.Sebagian besar menggunakan internet untuk halhal yang tidak semestinya,misalnya berinteraksi dengan orang yang tidak di kenal,mengakseskan konten pornografi,cyberbullying dan cybervictim,game onlien tanpa kenal waktu, dan lain nya.Kecanduan internet juga menjadi hal yang buruk karena remaja menjadi lupa tugas sekolah,pekerjaan, ibadah,dan malas untuk membantu orang tua.hal lain yang harus diwaspadai adalah penerimaan informasi yang salah dari internet.Makin mudah mengakses internet,makin mudah pula mendapatkan informasiyang diinginkan.Akan tetapi,remaja harus dapat menyaring informasi yang diterima.Jangan menelan mentah mentah setiap informasi yang di baca.Remaja harus memiliki wawasan yang luas sehingga tidak mudah termakan berita bohong atau hoaks.
Keberadaan internet saat ini memang tidak bisa dihindari.Banyak pengaruh positif dari internet,tetapi banyak juga pengaruh negatifnya.Oleh sebab itu,pengguna internet harus mampu menyikapi secara tepat dan benar.Remaja sebagai pengguna interner terbanyak,perlu mendapat kan perhatian lebih dari pemerintah dan orang tua agar dapat menghindari atau mengurangi dampak buruk dari pengguna internet.Dengan begitu,diharapkan internet dapat memberikan lebih banyak
Tidak ada komentar:
Posting Komentar